Aku jatuh cinta pada kata
Kau rangkaian kata menjadi kalimat yang indah
Kadang ku tersipu, kalimatmu untukku
Kadang ku iri,siapa wanita beruntung yang kau puja itu
Andaikan,ku seperti dia.
Kalimat mu mengutarakan rasaku yang terpendam
Sakit yang tak pernah bisa tersampaikan
Dan kalimat rindu untuk penguasa hati
Kefanaan yang kau rasakan, khayalan yang kau gambarkan
Terasa indah dalam anganku
Senag bertemu denganmu, teman mayaku,mas ..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar